15 Manfaat Buah Mengkudu untuk Tubuh Manusia

Manfaat-Buah-Mengkudu-bagi-Kesehatan

BungaBunga.Co.Id – Dengan rasa pahit dan bau yang tidak enak, buah mengkudu sering dihindari oleh banyak orang. Padahal, buah berwarna hijau dengan penampilan mirip kentang di balik aroma yang menyengat memiliki beragam manfaat kesehatan, lho. Mengkudu kaya akan antioksidan, kalium dan vitamin C, yang dipercaya dapat meningkatkan kesehatan tubuh. Bahkan, telah digunakan sebagai obat tradisional … Read more

5 Manfaat Buah Mengkudu untuk Rambut

Manfaat-Buah-Mengkudu-untuk-Rambut

BungaBunga.Co.Id – Mengkudu adalah jenis buah yang biasanya digunakan sebagai bahan kosmetik atau obat karena Mengkudu memiliki banyak manfaat untuk kesehatan dan kecantikan tubuh, terutama untuk perawatan rambut. Rambut adalah mahkota atau aset berharga bagi semua orang terutama wanita. Buah mengkudu sangat mudah dikenali dari baunya yang khas buahnya berbentuk lonjong dan ada bercak hitam … Read more

12 Manfaat Buah Mengkudu untuk Kesehatan

Manfaat-Buah-Mengkudu-untuk-Kesehatan

BungaBunga.Co.Id – Manfaat buah mengkudu seringkali dapat dikesampingkan karena rasanya yang pahit. Tetapi orang Polinesia telah menggunakan buah mengkudu dalam pengobatan tradisional selama lebih dari 2.000 tahun. Di Indonesia, mengkudu menjadi obat herbal untuk berbagai penyakit. Manfaat buah mengkudu tidak sepahit rasanya. Manfaat Mengkudu umumnya digunakan untuk mengobati masalah kesehatan seperti sembelit, infeksi, nyeri, dan … Read more

Manfaat Buah Mengkudu untuk Diabetes dan Kandungannya

Manfaat-Buah-Mengkudu-untuk-Diabetes

BungaBunga.Co.Id – Mengkudu (Morinda citrifolia) adalah tanaman asli Asia Tenggara dan termasuk dalam keluarga Rubiaceae. Tanaman ini tumbuh di dataran rendah hingga ketinggian 1500 m, mencapai ketinggian pohon 3-8 m dan memiliki bunga bungkuk putih. Buahnya adalah buah majemuk dengan warna hijau mengkilap dan memiliki titik-titik, ketika sudah tua buahnya berwarna putih dengan bintik-bintik hitam. … Read more