17 Jenis Tanaman Hias Gantung Daun yang Bikin Sejuk dan Asri

Tanaman-Dischidia-Nummularia-Variegata

Tanaman Hias Gantung Daun – Bagi anda yang hidup pada daerah perkotaan tentu polusi sudah menjadi hal yang lumrah bukan, untuk mengatasi itu dapat menangkal nya dengan tanaman alami yang dapat membantu menyerap racun dan sekaligus menghasilkan gas O2 yang baik untuk kita. Rumah yang memiliki banyak tanaman hias dapat memberikan kenyamanan, selain itu rumah … Read more

21 Tanaman Hias Bunga Paling Cantik dan Populer

Bunga-Anggrek

21 Tanaman Hias Bunga Paling Cantik dan Populer – Tanaman hias bunga merupakan tanaman hias yangpaling populer dikalangan pecinta tanaman hias,  warna-warni dari bunga yang indah membuat suasana rumah menjadi asri dan sedap dipandang mata. Kebanyakan orang masih kebingungan dalam memilih tanaman hias yang baik untuk ditanam pada halaman taman yang kosong, untuk itu disini … Read more

16 Jenis Tanaman Hias Merambat Untuk Peneduh

Tanaman-Merambat-Mandevilla

Tanaman Hias Merambat – Mempercantik sebuah rumah mempunyai banyak cara, salah satu cara yang paling sering dilakukan oleh banyak orang adalah dengan menanam tanaman hias, tanaman hias akan memberikan kesan yang indah. Jika ingin suasana yang rimbun Salah satu cara mempercantik rumah adalah dengan adanya tanaman hias merambat, anda dapat menanam beberapa tumbuhan hias rambat … Read more

7 Cara Menanam Lidah Mertua agar Tumbuh Subur

Cara-Menanam-Lidah-Mertua

Cara Menanam Lidah Mertua – Teknik menanam lidah mertua dapat dilakukan dengan menanam anakan atau dengan benih jadi yang tentu saja membutuhkan waktu lebih lama. Diketahui bahwa lidah mertua dengan nama Latin Sansevieria adalah salah satu tanaman hias yang sangat populer di indonesia. Tanaman hias dengan ciri-ciri daun yang menonjol dengan ujung runcing, kaku dan … Read more

10 Cara Menanam Bunga Krisan Agar Cepat Berbunga

Cara-Menanam-Bunga-Krisan

Cara Menanam Bunga Krisan – Bunga krisan merupakan salah satu bunga yang sangat populer di kalangan pecinta tanaman hias karena memiliki keindahan bunga yang sangat bervariasi. Krisan ini biasanya digunakan sebagai papan ucapan, acara ulang tahun, dan dekorasi pernikahan. Selain itu, bung krisan ini memiliki aroma khas dibanding bunga lainnya. Bahkan banyak yang mengonsumsi krisan … Read more

9 Cara Menanam Bunga Bougenville Agar Cepat Berbunga

Cara-Menanam-Bunga-Bougenville

Cara Menanam Bunga Bougenville – Bunga bougainvillea (bougainvillea) atau bougenville merupakan tanaman bunga hias milik keluarga nyctaginaceae. Tanaman berbunga ini berasal dari amerika selatan. Tanaman berbunga ini memiliki bentuk pohon kecil dan sulit tumbuh tegak. Semak berbunga atau spatha di tanaman berbunga ini cukup besar untuk menutupi semua bagian bunga majemuk sebelum berbunga. Spatha tipis … Read more

6 Filosofi Bunga Matahari dan Makna Bunga Matahari

Filosofi-Bunga-Matahari

BungaBunga.Co.Id – Bunga dengan nama latin helianthus annuus L merupakan salah satu bunga dari keluarga kenikir (Asteraceae). Bunga matahari merupakan tanaman khas, dengan kepala bunga besar serta berwarna kuning cerah. Bunga matahari memiliki bunga majemuk yang terdiri dari bunga kecil. Menariknya, bunga matahari juga memiliki perilaku unik yaitu heliotropisme atau selalu menghadap matahari. Bunga matahari … Read more

Filosofi Bunga (Matahari, Tulip, Edelweiss, Sakura, Mawar DLL)

Filosofi-Bunga

BungaBunga.Com – Di dunia ini ada ribuan jenis bunga yang tumbuh dengan ciri-ciri fisik dan karakteristik yang berbeda. Menariknya, selama ratusan tahun telah ditemukan bahwa orang telah menghubungkan karakter bunga dengan makna tertentu. hal ini berarti bahwa bunga dapat dipahami sebagai filosofi kehidupan. Namun tahukan anda bunga apa saja yang memiliki filosofi, disini kami akan … Read more